Sabtu, 18 Juni 2022

Tugas 3 - Rekayasa Kebutuhan B

 
Disini, saya akan menggunakan case study yang sama dengan Tugas 2 saya, yaitu studi kasus SMP Yamad Bekasi.

Input

SMP Yamad Bekasi sebelumnya masih mengadakan pembelajaran secara tatap muka tanpa adanya pemanfaatan teknologi yang seiring berjalannya waktu terus berkembang. Ditambah dengan kondisi karantina dan lockdown yang terjadi sekarang, maka dalam studi kasus ini, kebutuhan konsep pembelajaran yang efektif dan interaktif berbasis teknologi informasi dan komunikasi dapat diatasi dengan penggunaan E-Learning berbasis web sehingga siswa dapat belajar kapan saja dan dimana saja tanpa dibatasi ruang dan waktu.

Dalam studi kasus ini, melibatkan berbagai macam pengguna, dan setiap pengguna membutuhkan fitur sesuai dengan kebutuhannya masing-masing. Kebutuhan tersebut adalah :
 

Guru :

  • Guru memiliki akun sendiri
  • Guru dapat mengupload materi
  • Guru memberikan tugas online
  • Guru memberikan soal ujian online
  • Guru menampilkan nilai secara online
  • Guru memiliki forum diskusi untuk murid berdasarkan mata pelajaran

Siswa :

  • Siswa dapat mendaftar dan memiliki akun sendiri
  • Siswa dapat mendownload materi
  • Siswa dapat mengupload tugas
  • Siswa dapat mengikuti ujian online
  • Siswa dapat melihat nilai secara online

Output

Berdasarkan input diatas, bisa didapatkan output sebagai berikut :

  • Guru memiliki akun sendiri
  • Guru dapat mengupload materi
  • Guru memberikan tugas online
  • Guru memberikan soal ujian online
  • Guru menampilkan nilai secara online
  • Guru memiliki forum diskusi untuk murid berdasarkan mata pelajaran
  • Siswa dapat mendaftar dan memiliki akun sendiri
  • Siswa dapat mendownload materi
  • Siswa dapat mengupload tugas
  • Siswa dapat mengikuti ujian online
  • Siswa dapat melihat nilai secara online
  • Sistem dapat menampilkan kegiatan sekolah
  • Sistem dapat menampilkan kalender kegiatan (Calender event)
  • Sistem dilengkapi dengan media berita / majalah dinding siswa
  • Sistem dapat menampilkan informasi profil sekolah dan guru

Tidak ada komentar:

Posting Komentar